
PAMERAN KERAJINAN PRODUK SISWA
Diposting oleh : Administrator
Kategori: Info SMK - Dibaca: 91 kali
Beberapa waktu yang lalu SMK Yadika Jambi mengadakan expo. Expo adalah Sebuah pameran dagang atau expo adalah sebuah pameran yang diadakan sehingga perusahaan dari industri tertentu dapat memamerkan dan mendemonstrasikan produk dan layanan terbaru mereka, mempelajari aktivitas pesaing dan mengikuti tren dan kesempatan baru. Nah,pada kesempatan ini siswa siswi SMK Yadika Kota Jambi memamerkan dan menjual segala hasil produk karya sendiri ke publik. Tujuannya untuk mengembangkan bakat dan minat kewirausahaan seluruh siswa dan siswi sehingga nantinya SMK Yadika Jambi mampu Mencetak lulusan yang memiliki jiwa enterpreneur.

- Sosialisasi Akreditasi SMK 2022
- DUTA PENDIDIKAN PROVINSI JAMBI
- Program EXPERT DAY
- Kegiatan Pameran Sekolah Pencetak Wirausaha
- WORKSHOP SEKOLAH PENCETAK WIRAUSAHA 2021
Komentar :
Isi Komentar :